Kunjungan BPKAD Provinsi NTB

Kunjungan dari BPKAD Provinsi NTB ini dalam rangka meninjau gedung yang akan dihapus di SMK Negeri 2 Praya Tengah, perwakilan dari BPKAD ini berjumlah 11 orang. Kegiatan ini diwakili oleh pihak sekolah yakni Muhadis Syarif M., selaku wakasek humas, H. Mahrup selaku Koordinator BP/BK dan Lindasari selaku staf Tata usaha.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *